Koit Toome
Tampilan
Koit Toome | |
|---|---|
Koit Toome pada 2017 | |
| Informasi latar belakang | |
| Nama lahir | Koit Toome |
| Lahir | 03 Januari 1979 Tallinn, Estonia |
| Genre | Pop |
| Pekerjaan |
|
| Instrumen |
|
| Tahun aktif | 1995—sekarang |
| Artis terkait |
|
Koit Toome (lahir 3 Januari 1979),[1][2] adalah seorang penyanyi dan pemeran musikal asal Estonia. Ia telah dua kali mewakili Estoania dalam Kontes Lagu Eurovision. Pada 1998, ia meraih peringkat ke-12 dengan lagu "Mere lapsed". Pada 2017, ia berduet dengan Laura Põldvere, dengan lagu berjudul Verona.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ↑ "Koit Toome – Free listening, videos, concerts, stats and photos at Last.fm". last.fm.
- ↑ magnus@allstarz.ee. "Koit Toome".
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]Wikimedia Commons memiliki media mengenai Koit Toome.
- Koit Toome di IMDb (dalam bahasa Inggris)
| Penghargaan dan prestasi | ||
|---|---|---|
| Didahului oleh: Maarja-Liis Ilus dengan "Keelatud maa" |
Estonia dalam Kontes Lagu Eurovision 1998 |
Diteruskan oleh: Evelin Samuel & Camille dengan "Diamond of Night" |
| Didahului oleh: Jüri Pootsmann dengan "Play" |
Estonia dalam Kontes Lagu Eurovision (dengan Laura Põldvere) 2017 |
Diteruskan oleh: Elina Nechayeva dengan "La forza" |